MIS AL-IKHLASIAH

KANTOR SEKRETARIAT : YAYASAN MADRASAH AL IKHLASIAH - TINGKAT : MADRASAH IBTIDAIYAH (MI) DAN MADRASAH DINIYAH TAKMILIYAH AWALIYAH (MDTA) - JL. BEO INDAH NO. 13 - KEL. SEI SIKAMBING B - KEC. MEDAN SUNGGAL - KOTA MEDAN - KODEPOS 20122 - PROVINSI SUMATERA UTARA - PHONE : 061.8455401 - HP : 081396455085 - 081260606024 - Email : mis.alikhlasiah@gmail.com - mis.ikhlasiah@yahoo.co.id - Website : misikhlasiahmedan.blogspot.com

Selasa, 02 Desember 2014

CARA MENG-UPLOAD DATA EMIS ONLINE

CARA  MENG - UPLOAD  DATA EMIS ONLINE

Bapak/ibu bagi yang sudah valid data backup emis onlinenya agar dikirim ke kabupaten dengan cara : pada aplikasi ada tulisan beranda pada sudut kiri clik disana, nanti pada sutu kanan atas ada kata kirim data lalu klik dan ok kan maka data bapak/ibu akan terkirim ke kabupaten, bagi madrasah yang belum meluluskan setelah dibackup clik juga tabel yang warna biru tulisan merah dan ikuti petunjuknya terus setelah ok baru kirim datanya ke kabupaten.


1.     Pastikan data emis upload – nya milik madrasah anda dengan cara mengecek kembali data nsm yang telah di upload di semua data upload-nya.
2.     Buka internet dan masukan web untuk data emis online  : http://emispendis.kemenag.go.id/emis2014/emis_ng/ lalu enter , maka akan muncul tampilan masuk aplikasi
3.     Masukan nama pengguna dengan nomor statistik madrasah (nsm) anda, dan sandinya dengan kata lembaga, lalu clik login , maka akan muncul tampilan data emis onlinenya
4.     Pada sudut kanan atas akan terlihat nama madrasah anda, clik tanda panah yang ada disamping nama madrasah anda maka akan muncul tampilan :
·        profile : dapat anda isi dengan identitas operator madrasah anda
·        ubah pas : ini diabaikan saja jangan merubah apapun
·        sign out : ini dilakukan apabila  anda telah selesai mengerjakan data uploadnya
5.     Pada sudut kiri tengah anda akan melihat tulisan :
·        beranda ( abaikan saja )
·        kotak berwarna biru ( abaikan saja )
·        jenjang madrasah : dibawahnya akan terlihat 7 (tujuh) macam

DATA YANG AKAN DI UPLOAD, caranya :
1.     Pilih kata lembaga lalu anda clik, maka akan muncul tampilan kotak disebelah kanan dengan identitas madrasah anda, disana akan ada menu menu yang dapat anda cek dengan cara mengklik masing masing datanya,  pada tampilan kotak data lembaga paling bawah ,  anda akan melihat kataupload file backup kemudian clik kata  browse , lalu anda ambil file backup data lembaga emis anda dan clik 2 kali, selanjutnya data backup lembaga akan  muncul di samping kata browse tadi lalu, setelah itu clik katasummit , maka data upload lemabaga akan diproses sampai akan muncul tabel kata ok sampai 2 (dua ) kali dan selanjutnya clik  masing – masing kata ok tadi , maka upload data sudah berhasil.
anda dapat mengecek data lembaga anda satu persatu dengan cara mengclik masing masing datanya : contoh nya ada data kepala madrasah, alamat dan website dst.
2.   dan selanjutnya anda dapat melakukan hal yang sama pada data upload yang lain dengan cara yang sama yaitu data sarana prasarana, rekap siswa, rekap personal , detil siswa , detil personal dan detil lulusan dengan mengclik menu  yang ada pada sudut kiri aplikasi tadi.
3.   jika seluruh data upload sudah selesai anda lakukan , anda dapat keluar dari aplikasi dengan cara pada sudut kanan atas ada tanda panah disamping nama madrasah anda , lalu pilih kata sign out , maka anda akan keluar dari aplikasi.

Upload data emis online dilaksanakan mulai tanggal 1 desember 2014 dan paling lambat tanggal 4 desember 2014, lewat dari batas tanggal tersebut maka anda tidak dapat melakukan upload data emis online lagi karena aplikasi sudah ditutup.

Selamat bekerja kepada semua operator emis ra/madrasah, kami yakin anda akan bangga dengan hasil kerja keras anda jika telah melaksanakan upload data emis online, and terima kasih atas kerjasamanya.

Semoga Bermanfaat :
Salam Operator Emis Madrasah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar